Biaya Terbaru Pembuatan Paspor RI, Mulai Rp 350 Ribu
Jakarta – Pemerintah telah mengatur harga paspor melalui Peraturan Pemerintah (PP) no. 45 Tahun 2024. Hal ini dilakukan untuk meningkatkan pelayanan dan memudahkan masyarakat dalam memilih paspor berdasarkan masa berlaku…