Juventus Disalip West Ham United Rekrut Jean-Clair Todibo
Tampan – Juventus kalah dalam perburuan Jean-Clair Todibo. Bek asal Prancis itu memutuskan bergabung dengan West Ham United. Kesabaran West Ham akhirnya membuahkan hasil karena berhasil menangkap Todibo. Pemain Nice…