Indibiz Akselerasi Digitalisasi Pendidikan lewat Indonesia Digital Learning
Jakarta – Indibiz, ekosistem solusi digital Telkom Indonesia, menyelenggarakan Indonesia Digital Learning (IDL) untuk mempercepat digitalisasi pendidikan. Sebanyak 550 orang guru se-Jawa Barat mengikuti program yang diselenggarakan oleh Telkom Jabar…