BTN Usulkan 2 Skema Subsidi Baru untuk Kurangi Backlog Perumahan
Jakarta – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) mengajukan dua skema subsidi baru kepada pemerintah untuk memenuhi kebutuhan perumahan masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) dan mengurangi backlog perumahan. Kedua skema…