Warung Madura Tolak Batasan 200 Meter Jualan Rokok
Jakarta – Asosiasi Pemilik Toko Madura menolak rancangan peraturan kesehatan pemerintah yang melarang penjualan rokok dalam jarak 200 meter. Peraturan ini dinilai disruptif karena mengancam keberlangsungan usaha kecil. Abdul Hamid,…