Tecno Luncurkan Megabook T1, Laptop Pertamanya di Indonesia
Jakarta – Tecno resmi meluncurkan Megabook T1 di Indonesia dengan harga murah Rp 8 jutaan. Inilah produk laptop pertama yang Tecno perkenalkan di Indonesia. Tecno Megabook T1 memiliki desain tipis…