Isi Black Box Pesawat Singapore Airlines yang Alami Turbulensi Hebat
Jakarta – Isi kotak hitam pesawat Singapore Airlines yang beberapa waktu lalu mengalami turbulensi parah sedang dalam tahap pemeriksaan awal. Pesawat diketahui bergoyang naik turun selama lima detik. Seperti dikutip…